Senin, 21 Maret 2011

tugas multimedia


TUGAS I (Bamboo Fun Pen Tablet )

Bamboo Fun Pen Tablet adalah sejenis input device yang menggunakan sebuah pena, tablet, dan mouse dalam pengoperasiannya. Adapun cara penggunaan, keuntungan, dan kemudahan dalam pemakaiannya adalah sebagai berikut :

A.Fungsi Pen Tablet

Menjelaskan fungsi dari Bamboo Fum Pem Tablet
 : Di gunakan untuk mengembalikan / back ke semula.


 : Di gunakan untuk membuka suatu file / document.


 : Di gunakan untuk minimize suatu file.


 : Di gunakan untuk membuka minimize


 : Di gunakan untuk naik turun nya cursor.








B.Cara Penggunaannya dan contoh Hasil

Cara penggunaannya seperti pada penggunaan pensil dan mouse biasa. Anda akan lebih mudah membuat gambar pada macromedia flash dengan menggunakan pen pada pen tablet. Gambar yang anda buat bisa lebih hidup dibandingkan dengan gambar yang di buat tanpa menggunakan pen tablet.
Buka macromedia flash, dan buat dokumen baru
- Beberapa tombol pada tablet :
o < : untuk back
o > :untuk forward
o FN1 : untuk maximize/minimize windows
o FN2 : untuk melihat program yang sedang berjalan
- Untuk membuat gambar, pilih misalnya pensil, dan gerak-gerakkan pena diatas tablet
- Dengan menahan tombol yang berada paling bawah sambil menggerakkan pena, akan berfungsi sebagai penggerak gambar
- Tombol yang berada dibagian atas, sama fungsinya dengan klik kanan pada mouse

C.Keuntungan Pen Tablet

Adapun keuntungannya:
- Sangat memudahkan dalam membuat gambar, tanpa harus menggunakan mouse
- Tingkat sensitive dari pen bisa diatur sesuai dengan pemakaian
- Dengan bamboo fun tablet, kita bisa menggunakan mouse yang hampir sama dengan mouse wireless.